Sepakbola
Nelsen Sandaran 'Si Putih'
Selandia Baru akan mengandalkan pengalaman dan senioritas Ryan Nelsen di Piala Dunia 2010. Bek tengah yang juga kapten tim ini kenyang bermain di level tinggi di Premier League.
Rabu, 21 Apr 2010 14:00 WIB







































