detikInet
Data Bobol, CardSystem Terancam Bubar
CardSystems, pemroses transaksi kartu kredit online, terancam tutup. Pasalnya, sampai bulan lalu, 40 juta data klien mereka bobol. CardSystem pun kehilangan dua pelanggan terbesar mereka, Visa dan American Express.
Rabu, 27 Jul 2005 11:28 WIB







































