detikOto
Nissan March 1.500 cc Segera Meluncur
Sempat berhembus kabar kalau PT Nissan Motor Indonesia (NMI) tengah melakukan studi dan menunggu waktu yang tepat untuk meluncurkan city car-nya March bermesin 1.500 cc ke Indonesia.
Senin, 20 Mei 2013 10:14 WIB







































