detikNews
Genangan Air Selutut di Lenteng Agung Macetkan Lalu Lintas
Hujan deras yang mengguyur Jakarta sekitar 1 jam menimbulkan genangan air di Jalan Lenteng Agung, tepatnya di seberang Statiun Tanjung Barat.
Selasa, 26 Feb 2008 15:00 WIB







































