Arema FC mendapat kesempatan bermain di kandang pada leg pertama final Piala Presiden 2022. Singo Edan bertekad meraih kemenangan untuk bekal ke leg kedua.
Arema FC Vs PSIS Semarang tersaji dalam lanjutan laga semifinal leg kedua Piala Presiden 2022. Simak informasi link live streaming-nya di akhir artikel ini.
Arema FC akan bertandang ke kandang Borneo FC pada matchday pertama Liga 1 2022. Singo Edan berambisi curi poin, sementara tuan rumah usung misi balas dendam.