Sepakbola
Man City Setuju Lepas Mahrez ke Al Ahli
Manchester City dilaporkan telah menyetujui penjualan Riyad Mahrez ke Al Ahli. Winger asal Aljazair itu akan segera menuntaskan kepindahannya ke Arab Saudi.
Kamis, 20 Jul 2023 00:01 WIB