Penjual durian satu ini punya cara unik untuk menjual dagangannya. Ia memutuskan untuk live streaming lelang durian online di tengah kuburan pada malam hari.
WHO meminta seluruh negara untuk waspada terhadap gelombang kedua Corona di China berkaitan dengan lebih dari 100 kasus baru yang dikonfirmasi. Mengapa begitu?
Sebagian wilayah di Beijing dikarantina setelah penemuan kasus virus corona baru dalam dua bulan. Mereka yang positif tidak ada yang menunjukkan gejala.
China mengakui telah mengekspor masker hingga lebih dari 220 miliar masker wajah pada tahun 2020. Jumlah itu menjadi pendorong ekonomi China yang sempat lesu
Ribuan warga desa etnis Karen di Myanmar bersiap melarikan diri ke Thailand, jika pertempuran semakin meningkat antara militer Myanmar dengan pemberontak Karen.