detikHot
Bos Universal Music Global Positif Corona, Kantor LA Tutup
CEO dan dewan dari Universal Music Global (UMG), Sir Lucian Grainge kini tengah dirawat di rumah sakit. Dia dinyatakan positif terinfeksi virus Corona.
Senin, 16 Mar 2020 11:22 WIB