Jembatan Bantengan di jalan Klaten-Karanganom, Kecamatan Karanganom, Klaten, Jawa Tengah menjadi saksi kelam tragedi G30S PKI. Seperti apa kondisinya saat ini?
Penuturan dua saksi tentang seratusan orang yang dieksekusi usai G 30 S di Jembatan Bantengan, Jalan Klaten-Karanganom, Desa Tarubasan, Karanganom, Klaten.