detikHot
Jagoan Marvel 'Ant-Man' Beraksi di Trailer Perdana
Setelah mengeluarkan teaser poster dan trailer yang menggoda dengan ukuran 'semut', kini teaser trailer perdana film superhero Marvel 'Ant-Man' akhirnya dirilis dengan wujud sungguhan. Bagaimana aksi jagoan ini? Yuk, simak trailer-nya!
Kamis, 08 Jan 2015 10:53 WIB







































