Berita detikFinance yang terpopuler dalam pekan ini adalah Mari Pangestu jadi Direktur Pelaksana Bank Dunia, dan Omzet rumah sakit BUMN Rp 5 triliun/tahun.
Bencana banjir yang terjadi awal tahun ini di sejumlah wilayah DKI Jakarta membuat sejumlah aktivitas bisnis lumpuh total. Total kerugiannya hingga Rp 1 triliun
Depot bakso di Kabupaten Madiun milik Sugeng (30) kini sudah ramai kembali. Depot tersebut sempat sepi pembeli karena terdampak hoaks bakso daging tikus.
Ketua Gabungan Pabrik Rokok Surabaya, Sulami Bahar memperkirakan produksi rokok bakal anjlok hingga 15% karena kenaikan cukai 23% dan harga jual eceran 35%.