Sebuah perusahaan pelayaran membuat terobosan untuk pelayaran di tahun 2022. Mereka menawarkan berwisata telanjang alias tanpa busana. di atas kapal pesiar.
Pemerintah mengakui suku bunga kredit di perbankan masih selangit alias tinggi. Padahal suku bunga acuan BI saat ini sudah berada di level terendah yakni 3,5%.
Minat beli investor terhadap obligasi ini mencapai lebih dari US$4,1 miliar, dibandingkan dengan nilai total obligasi yang ditawarkan sebesar US$ 500 juta.