Masjid Agung Sunda Kelapa menggelar percontohan Sholat Jumat terbatas selama pandemi. Jamaah wajib menunjukkan sertivikat vaksin sebelum ikut Sholat Jumat.
Sejumlah berita di Jabar hari ini menyita perhatian publik. Mulai dari Ryan Jombang dan Habib Bahar berdamai hingga situs DPU Kota Bandung disusupi judi online.
Vaksinasi COVID-19 yang digelar di Puskesmas Panyingkiran, Majalengka, diserbu warga. Warga yang mengantre untuk mendapat vaksin menimbulkan kerumunan.
Pemerintah memperpanjang PPKM berlevel di Jawa dan Bali hingga 30 Agustus 2021. Berikut aturan baru terkait kegiatan olahraga, di ruang tertutup dan terbuka.