detikNews
Bayi Kembar Siam Dempet Hati di Solo Meninggal Dunia
Bayi kembar siam dempet hati menghembuskan nafas terakhir. Bayi yang diberi identitas 'Eka 2' meninggal Selasa (31/10/2006) pukul 07.00 WIB. Sedangkan kembarannya, 'Eka 1' meninggal pukul 09.00 WIB.
Selasa, 31 Okt 2006 11:42 WIB







































