Film 'Comic 8: Casino Kings' siap menawarkan suguhan sebuah film action-komedi yang berbeda. Tidak hanya sekedar kelucuan serta ketegangan sepanjang durasi, tapi juga kemewahan dan kemahalan sebuah produksi film.
Belum juga berselang lama dari jadwal rilisnya, 'Jurassic World' sudah menebar rumor lahirnya jilid ke-2. Adalah bintang film tersebut, Chris Pratt, yang melakukannya.
Rilisan ulang kisah si manusia laba-laba sedikit mendapatkan kemajuan untuk peran utamanya. Setelah diumumkan adanya delapan aktor remaja yang menjadi kandidat, kini sudah ada nama tiga kandidat terkuat.
Tangga box office dibuat berguncang hebat oleh teriakan nyaring para dinosaurus di film 'Jurassic World'. Kenapa? Karena film tersebut memecahkan rekor sebagai film paling laris dalam satu minggu pertama tayang.
Duapuluh dua tahun setelah mimpi buruk Jeff Goldblum terjadi dalam 'Jurassic Park', sebuah taman wisata dengan para dinosaurus dibuka dengan nama Jurassic World. Mari bernostalgia!