Rice bowl hadir dengan berbagai topping, termasuk wagyu. Ada yang original hingga yang dibalut bumbu maranggi dan mentai yang unik. Cobain yuk di 5 tempat ini!
Indomie jadi salah satu mi instan populer. Tak hanya di Indonesia, kelezatan Indomie juga terkenal di berbagai negara. Berapa harga Indomie di luar negeri?