detikHot
Bella Shofie Jelaskan Alasan 2 Tahun Menghilang Usai Nikah dan Hamil
Dua tahun belakangan, nama Bella Shofie meredup dari dunia hiburan. Kini, Bella Shofie kembali muncul setelah melahirkan anak pertamanya.
Jumat, 10 Mei 2019 15:05 WIB







































