Sidang dugaan penyalahgunaan narkoba Dwi Sasono digelar secara virtual (2/9). Dwi didakwa JPU dua pasal alternatif dengan ancaman hukuman 4 tahuN penjara.
Widi Mulia berusaha tegar usai sang suami diamankan karena memakai ganja. Rupanya Widi memiliki dukungan dari keluarganya sehingga menjadi istri yang kuat.
Widi Mulia menerima kenyataan pahit saat tahu Dwi Sasono ditangkap polisi. Dari momen itu, ia mesti melewati new normal yang berbeda dari keluarga lain.
Widi Mulia akhirnya bicara tentang kondisinya usai ditangkapnya Dwi Sasono terkait narkoba. Ia menganggap masalah ini adalah new normal versi keluarganya.
Widi Mulia mengaku tak mengetahui jika suaminya, Dwi Sasono mengonsumsi ganja. Untuk keperluan penyelidikan, menurut polisi Widi sempat menjalani tes urine.