Perusahaan pelayaran mengubah rencana perjalanan akibat badai Ernesto yang menghantam Karibia. Beberapa kapal mengalihkan rute untuk keselamatan penumpang.
Badai tropis Yagi menerjang Filipina dengan membawa hujan lebat yang memicu banjir dan tanah longsor. Sedikitnya 11 orang tewas, termasuk seorang bayi 9 bulan.
Otoritas Pertahanan Sipil Arab Saudi mengeluarkan peringatan kemungkinan badai petir di sejumlah wilayah. Cuaca ekstrem ini akan berlangsung hingga Selasa.