detikNews
Harga BBM dan Ramadan Haruskan SBY Menang Satu Putaran
Opini pilpres satu putaran atau dua putaran terus dihembuskan ke publik. Tim kampanye SBY-Boediono terus terang ingin satu putaran. Momentum kenaikan harga BBM dan Ramadan harus dihindari.
Selasa, 16 Jun 2009 11:57 WIB







































