detikFinance
Agus Marto Belum Niat Ganti Tjiptardjo
Menteri Keuangan Agus Martowardojo mengisyaratkan dirinya belum akan mengganti posisi Dirjen Pajak M. Tjiptardjo meskipun masa pensiunnya akan berlangsung Mei 2011 ini.
Selasa, 11 Jan 2011 19:25 WIB







































