Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan memastikan pihaknya telah proaktif melakukan tindakan saat mengetahui akan ada kegiatan berpotensi menimbulkan kerumunan.
Pengadilan Tinggi DKI Jakarta menolak permohonan banding Habib Rizieq Syihab dkk. Habib Rizieq tetap divonis 4 tahun penjara terkait kasus swab RS Ummi Bogor.
Satgas Covid-19 menyebut sekitar 7.000 orang berkumpul di acara pernikahan putri Rizieq dan Maulid Nabi di Petamburan. Namun, ternyata sebagian tak bermasker.