detikNews
Presiden SBY Akan Hadiri Perayaan Natal Nasional
Presiden SBY akan menghadiri perayaan Natal Nasional 2006 yang diselenggarakan pada hari Rabu 27 Desember di Balai Sidang Jakarta. Tema peringatan tahun ini adalah 'Dialah Damai Sejahtera yang Telah Mempersatukan'.
Selasa, 26 Des 2006 14:23 WIB







































