detikInet
Huawei Perkenalkan Fingerprint '1 Detik'
Agar tak perlu repot membuka ponsel dengan mengetik password, belakangan semakin banyak ponsel dengan teknologi fingerprint. Tak mau ketinggalan, Huawei memperkenalkan akses sensor fingerprint yang diklaimnya paling cepat.
Kamis, 16 Okt 2014 09:27 WIB







































