detikNews
Polri: 8 Lembar Uang Palsu dari 1 Juta Lembar Uang Asli
Polisi dan Bank Indonesia (BI) menilai rasio peredaran uang palsu di masyarakat masih rendah. Dari 1 juta lembar uang asli yang beredar hanya 8 lembar yang palsu.
Jumat, 03 Sep 2010 16:53 WIB







































