detikNews
KSAD Koordinasi Bencana dengan 13 Pangdam Lewat Teleconference
KSAD Jenderal TNI Budiman melakukan koordinasi dengan 13 Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) terkait musibah banjir dan gunung meletus di beberapa wilayah di Indonesia. Koordinasi dilakukan melalui fasilitas teknologi teleconference.
Senin, 20 Jan 2014 14:40 WIB







































