detikSport
Webber Bisa Juara Dunia
Kini bertambah lagi kandidat juara dunia Formula 1 musim ini. Setelah Jenson Button di awal dan Sebastian Vettel mengekor, selanjutnya yang dijagokan adalah driver veteran Australia, Mark Webber.
Selasa, 28 Jul 2009 17:25 WIB







































