detikFood
Mengapa Jus Jadi Encer?
Saat menyajikan aneka jus dan campuran jus dengan soda seringkali menjadi encer atau terlalu berair saat disajikan. Mengapa hal ini bisa terjadi? Bagaimana trik menyajikan jus agar tetap enak sampai tetes terakhir? Simak tips singkatnya berikut ini!
Kamis, 31 Des 2009 09:13 WIB







































