Warga menyambut baik rencana MRT Jakarta yang akan memperluas jangkauan ke Kota Tangerang dan Tangsel. Warga meminta tarif transportasi tersebut murah.
Jakarta ulang tahun, perut pun dimanjakan! Festival kuliner UMKM hadir dengan puluhan tenant di Lapangan Banteng. Jajanannya legendaris sampai yang kekinian.
Pj Gubernur DKI Jakarta Teguh Setyabudi mengatakan akan merevisi pergub yang mengatur soal penerima bantuan BPJS Kesehatan buntut kepesertaan JKN Harvey Moeis.
Jetour Motor Indonesia belum mengunkap harga model T2, SUV Boxy yang sudah wara-wiri di Indonesia. Namun harga mobil ini sudah tertera dalam situs NJKB.
Menteri Imipas, Agus Andrianto meresmikan Immigration Lounge di Kebayoran Park Mall. Dia berharap masyarakat semakin mudah mendapatkan layanan keimigrasian.
DPRD DKI meminta agar Pemprov DKI secara proporsional menerapkan porsi anggaran subsidi terhadap Transjakarta, MRT, dan LRT Jakarta sesuai dengan kebutuhan.