detikNews
Pengakuan Septian, Pendaki Pemasang Bendera di Tiang CCTV Pemantau Merapi
Septian, pendaki asal Semarang mengaku salah. Ia teledor karena memasang bendara di tiang CCTV pemantau Merapi, sehingga pemantauan visual gunung terganggu.
Kamis, 29 Okt 2015 15:32 WIB







































