detikNews
Gugat APBNP 2012, Yusril cs Optimistis Dimenangkan MK
Langkah Yusril Ihza Mahendra cs yang akan menguji materi hasil keputusan paripurna pembahasan RAPBN Perubahan 2012 ke Mahkamah Konstitusi, bukan gertak semata. Yusril cs optimis pihaknya akan memenangkan gugatan di MK.
Senin, 02 Apr 2012 09:08 WIB







































