detikFinance
Ini Usaha Menteri Susi Agar Nelayan Bisa Beli Elpiji 3 Kg
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti ingin agar nelayan bisa membeli elpiji tabung 3 kg yang disubsidi oleh pemerintah. Tujuannya agar mengurangi penggunaan BBM.
Kamis, 27 Nov 2014 13:18 WIB







































