detikInet
Periscope Resmi Hadir di Android
Setelah hanya bisa dicoba di perangkat iOS, kini aplikasi aplikasi media sosial berbasis streaming video Periscope telah menyambangi perangkat Android. Pengguna Android versi 4.4 KitKat dan di atasnya dapat mengunduhnya.
Kamis, 28 Mei 2015 17:09 WIB







































