detikFinance
Hiruk Pikuk Dubai World Tak Berpengaruh, IHSG Rebound
Hiruk pikuk penundaan pembayaran utang jatuh tempo obligasi milik Dubai World rupanya tak berpengaruh di Indonesia. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tiba-tiba berbalik arah ke teritori positif.
Senin, 30 Nov 2009 11:25 WIB







































