Tradisi upacara di Lubang Buaya pada peringatan Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober dipimpin RI-1 hidup lagi oleh Presiden SBY. Tradisi ini sempat lenyap pada era sebelumnya, yakni Mega.
Presiden SBY dan empat mantan presiden, menolak gugatan class action para eks anggota PKI. Mereka menilai PN Jakpus tidak berwenang mengadili perkara ini.