detikNews
Bosscha Tak Mau Gembar-gembor pada Pemerintah
Kepala Observatorium Bosscha Hakim L Malasan mengaku belum memberitahu pemerintah terkait diabadikannya 4 astronom Indonesia asal Bandung menjadi nama asteroid. Hakim mengatakan, enggan menggembar-gemborkan hal tersebut.
Jumat, 14 Jan 2011 18:45 WIB







































