detikNews
PPKM Jawa-Bali Dilanjutkan, Wagub Jabar: Berat Tapi Harus Dilaksanakan
PPKM di Jawa-Bali akan diperpanjang oleh pemerintah pusat setelah tanggal 25 Januari. Kebijakan itu diambil lantaran penularan COVID-19 belum mereda.
Kamis, 21 Jan 2021 13:35 WIB