detikNews
Terminal Leuwipanjang Belum Menggeliat, Puncak Mudik Diprediksi Besok
Memasuki H-3 lebaran Idul Fitri 2014, suasana Terminal Leuwipanjang Bandung pada pagi menjelang siang ini belum menggeliat. Diperkirakan gelombang penumpang yang mayoritas pemudik akan berdatangan selepas salat Jumat hingga malam nanti.
Jumat, 25 Jul 2014 11:26 WIB







































