detikFood
Saat Hamil Jangan Konsumsi Ginseng dan Susu yang Non UHT
Saat hamil, asupan nutrisi harus cukup. Karena jika tidak, akan menyebabkan ibu mengalami malnutrisi. Padahal saat mempersiapkan kelahiran, ibu membutuh asupan nutrisi yang baik untuk meningkatkan tenaga saat proses persalinan.
Senin, 14 Apr 2014 11:23 WIB







































