Wolipop
Kim Kardashian Segera Rilis Parfum ke-5
Pasca melahirkan, Kim Kardashian tidak sering tampil di hadapan publik. Bukan hanya karena tidak percaya diri dengan bentuk tubuhnya yang masih gemuk, rupanya Kim memiliki kesibukan sendiri.
Rabu, 25 Sep 2013 11:09 WIB







































