Kata Pak Camat, putra Mursideh menyampaikan permintaan maaf mewakili keluarganya kepada Widya. Ini terjadi dalam mediasi di kantor Kecamatan Pulogadung.
Advan rilis smartwatch baru bernama StarGo Army Force. Jam pintar ini bisa jadi teman wujudkan hidup sehat tanpa bikin dompet jebol karena harganya terjangkau.
Sebuah video aksi protes penumpang gagal terbang gegara tidak menunjukkan hasil tes PCR di Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Sumatera Utara, viral di medsos.
Perpustakaan MPR bekerja sama dengan Fakultas Hukum Universitas Bengkulu (UNIB) dalam rangka meningkatkan mutu dan pelayanan pencinta buku, khususnya mahasiswa.
Seorang pria ditemukan tergeletak lemas di semak-semak yang diduga korban begal oleh tukang ojek di kawasan Hambalang, Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Brigjen TNI Junior Tumilaar ditahan di RTM Cimanggis. Jenderal bintang satu itu ditahan lantaran ada dugaan melampaui wewenang mengurusi konflik lahan.
Dudung menuturkan Tumilaar berstatus patisus KSAD dan tak memiliki jabatan karena sebelumnya berkasus saat menjabat sebagai Inspektur Kodam XIII/Merdeka.