detikNews
Warga Gempol Sari Tuntut Maaf dari Pemilik Serpihan Pesawat
Sejumlah warga RT 03 RW 05, Kampung Malang, Desa Gempol Sari, Sepatan Timur, Tangerang, Banten, menunggu itikad baik pemilik serpihan sayap pesawat yang menimpa rumah mereka.
Kamis, 22 Nov 2007 16:35 WIB







































