Bastian Schweinsteiger telah resmi menjadi pemain baru Manchester United. Schweinsteiger mengungkapkan bahwa hanya MU lah klub yang akan ditujunya apabila meninggalkan Bayern Munich.
Apa yang ada di benak orang ketika mendengar nama Lenovo? Sebagian besar pasti membayangkan laptop. Tapi Lenovo yang sekarang rupanya tidak ingin dikenal luas sebagai produsen PC semata.
Pelatih Bayern Munich Josep Guardiola mengomentari rekrutan teranyar timnya, Douglas Costa. Pengalaman dan kemampuan oke Costa di kedua sayap membuat Bayern memutuskan merekrut dia.
Pemain anyar Atletico Madrid, Luciano Vietto, merasa tersanjung dibandingkan dengan kompatriot sekaligus "pendahulunya", Sergio Aguero. Vietto berharap bisa berkontribusi seperti Aguero.
Nani sudah mengakhiri perjalanannya bersama Manchester United dengan pindah ke Fenerbahce. Eks rekan setim Nani di United, Rio Ferdinand, pun mendoakannya sukses di Fenerbahce.
Setelah menjual Ferrari Enzo yang baru dibeli 6 bulan, petinju asal Amerika Serikat (AS), Floyd Mayweather menginginkan untuk menambah koleksi mobil supernya. Ferrari Enzo seharga US$ 3,8 juta itu bakal digantikan oleh mobil super yang lebih mahal.
Calon hakim agung kamar agama, A Mukti Arto, ditanyai soal permasalahan yang dihadapi warga negara Indonesia yang menikah dengan pria asing (bule) secara adat.
Lenovo tampaknya berambisi menjadi raja teknologi, baik di bidang PC, server sampai perangkat mobile seperti smartphone dan tablet. Lenovo pun memperkenalkan identitas baru berupa logo dan slogan anyar.
Diluncurkan pertama kali 10 Juni lalu, kamera poket full frame Leica Q resmi masuk ke pasar Indonesia. Berbagai fitur dan kemampuan Leica Q diklaim menjadi yang terbaik di kelasnya.