detikNews
Rempah Indonesia Digunakan Masyarakat Romawi Kuno
Masyarakat Romawi Kuno ternyata sudah mengekspor rempah-rempah asal Indonesia sejak 400 tahun Sebelum Masehi. Temuan itu berdasarkan penelitian sains di sebuah lokasi penggalian arkeologi di dekat Napoli, Italia selatan.
Kamis, 09 Jan 2014 15:01 WIB







































