detikNews
Sudirman Hormat pada Sopir Bus, Diponegoro Nombak Ikan
Sudirman selalu menghormat para sopir bus, sedangkan Diponegoro sibuk menombak ikan. Itulah guyonan untuk menggambarkan 2 patung yang menghiasi Jakarta.
Rabu, 07 Des 2005 11:10 WIB







































