detikNews
Pejalan Kaki di Poso Ditembak
Peristiwa penembakan oleh orang tak dikenal kembali terjadi di Poso, Sulteng. Kali ini menimpa seorang pejalan kaki Sudisman Mebinta (38).
Selasa, 20 Jul 2004 18:10 WIB







































