detikNews
Hamas hukum gantung tiga pengkhianat
Kelompok Hamas yang menguasai Jalur Gaza mengatakan telah menghukum mati tiga orang warganya karena terbukti menjadi kaki tangan Israel.
Sabtu, 07 Apr 2012 15:48 WIB







































