detikHot
Dig Out Your Soul: Album Kolosal Oasis
Tiga tahun menanti akhirnya penggemar Oasis bisa menikmati album ke-7 mereka. Kali ini Oasis mengemas musiknya dengan nuansa kolosal dari awal hinggal akhir album.
Jumat, 28 Nov 2008 14:33 WIB







































