detikFinance
RI Pindah Ibu Kota, ATR: Tanahnya Pakai Milik Negara
Menteri ATR/Kepala BPN Sofyan Djalil mengatakan lahan yang dipersiapkan untuk ibu kota baru menggunakan tanah milik negara.
Jumat, 03 Mei 2019 16:59 WIB







































