Rollingstone
Konser Pra-Java Jazz 2012 Segera Mengayun di Rolling Stone Cafe
Sebelum digelarnya festival jazz yang konon terbesar di dunia, Jakarta International Djarum Super Mild Java Jazz Festival pada tanggal 2, 3 dan 4 Maret 2012, Rolling Stone Indonesia dan Java Festival Production sebagai promotor festival ini merasa adanya sebuah keperluan untuk mengadakan rangkaian acara pemanasan yang bernama The Journey Towards Jakarta International Djarum Super Mild Java Jazz Festival 2012.
Senin, 28 Nov 2011 20:06 WIB







































